Kamis, 24 Oktober 2013
Harga dan Spesifikasi Iphone 5C
Harga dan Spesifikasi Iphone 5C - Smartphone ini sepertinya lebih mengunggulkan penampilan dimana jika pada produk-produk sebelumnya Apple hanya memberi smartphonenya warna hitam dan putih sebagai warna dasar chasing, tetapi pada iPhone 5C justru hadir dengan berbagai warna. Iphone 5 adalah smartphone keluaran terbaru hasil produksi Apple, dengan menggunakan fitur teknologi layar sentuh terbaik. Ponsel Apple iPhone 5 juga diklaim oleh beberapa pihak sebagai smartphone paling laris di dunia, yang memiliki kecanggihan menyerupai komputer.
Keunggulan lain yang dimiliki oleh iphone 5 bukan hanya dalam kameranya saja. Bagi anda yang gemar mendengarkan musik dan suka memakai speaker di telinga, maka tidak salah lagi jika memilih telepon ini sebagai solusinya.Mereka menawarkan alat untuk mendengarkan musik yang di namakan apple earpods dengan kenyaman yang di sesuaikan dengan rata-rata bentuk telinga manusia, bahkan dalam pengujian alat ini professor yang membuatnya meminta 600 orang dengan berbagai macam bentuk telinga untuk pengujiannya.
Pengujian di lakukan dengan 600 orang tersebut di minta untuk berlari dalam cuaca yang sangat panas dan juga dingin. Bukan hanya itu penguji juga di minta untuk menggelengkan kepalanya masing-masing ke sisi kanan, kiri, dan atas bawah.Dari hasil pengujian itu terbukti bahwa apple ear pods lah yang memberikan pelindungan paling terkuat baik itu dari keringat dan air. Bahkan alat ini sangat stabil di telinga yang berarti sangat nyaman jika kita gunakan di telinga kita.
Untuk spesifikasi lengkapnya silahkan baca di bawah ini.
Spesifikasi Iphone 5C
- Jaringan : 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 , CDMA 800 / 1700 / 1900 / 2100 - A1532 (CDMA), A1456 3G HSDPA 850 / 900 / 1700 / 1900 / 2100 - A1532 (GSM), A1532 (CDMA), A1456 4G LTE
- Layar : Tipe LED-backlit IPS LCD, capacitive touchscreen, 16M colours Ukuran 640 x 1136 pixels, 4.0 inches (~326 ppi pixel density)
- Dimensi : Ukuran 124.4 x 59.2 x 9 mm (4.ninety x 2.33 x 0.35 in) Berat 132 gram
- Memory : Internal 32 GB, 1 GB RAM
- Kamera : Primer 8 MP, 3264x2448 pixels, autofocus, LED flash Sekunder 1.2 MP, 720p@30fps, face detection, FaceTime over
- Data : 3G, EDGE, GPRS, WLAN Wi-Fi 802.eleven a/b/g/n, dual-band, Wi-Fi hotspot Bluetooth v4.0 with A2DP USB/Port v2.zero
- Fitur : OS iOS 7.0 Chipset Apple A6, Prosesor Dual-core 1.3 GHz, GPU PowerVR SGX 543MP3 (triple-core graphics) Browser HTML (Safari) GPS Ya, with A-GPS support and GLONASS Messaging SMS(threaded view), MMS, Electronic mail, Push Mail, IM Java Ya, Java MIDP emulator
- Baterai : Tipe Non-removable Li-Po 1510 mAh battery (5.seventy three Wh) Standby As much as 250 h (2G) / As much as 250 h (3G) Discuss Time (2G) / As much as 10 h (3G
Harga Iphone 5C
Harga Iphone 5C ini dibandrol sekitar Rp. 10.500.000,00 ( 16Gb) dan Rp 11.500.000,00 ( 32Gb)
Demikian Info Gadget Terbaru tentang Harga dan Spesifikasi Iphone 5C ini . Semoga bermanfaat.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar